Kemacetan antara Bundaran Cibiru menuju Cileunyi Hal Biasa

Apakah anda termasuk orang yang melalui jalur macet Cibiru - Cileunyi, kemacetan antara jalan Bunderan cibiru sampai cileunyi adalah hal yang biasa, apalagi pada jam berangkat kerja dan pulang kerja, pasti kemacetan sangat parah sekali. Hal ini di sebabkan jalur antara daerah Cibiru sampai cileunyi tersebut sering dan banyak keluar masuk kendaraan dari perumahan yang ada di sekitar jalan tersebut. Dan juga jalur dari cibiru menunju cileunyi disebabkan oleh keluarnya dan merupakan pertemuan antara jalan by pass soekarno hatta dengan jalan ujungberung cipadung, dan bertemu di bundaran cibiru.


Hal yang mungkin dilakukan adalah pelebaran jalan antara cibiru dan cileunyi tersebut, entah kapan pelebaran jalan tersebut akan di laksanakan, apakah pemerintah akan ada rencana melakukan pelebaran jalan tersebut?? entahlah. Kemacetan antara Jalan Cibiru dan Cileunyi tersebut akan anda rasakan sampai pemerintah melakukan pelebaran jalan.